MAKNA QOLBUN SALIM DALAM AL-QUR’AN (Kajian Tahlili QS. Asy-Syu’ara Ayat 88-89 dan QS. As-Saffat Ayat 83-84 dalam Tafsir Ruh Al-Ma’ani Karya Al-Alusi)

Authors

  • Fitri Fatuma STIQ Al-Multazam
  • Ali Zaenal Arifin

DOI:

https://doi.org/10.57163/almuhafidz.v2i1.37

Keywords:

Qolbun Salim, Tahlili, Al-Qur’an

Abstract

Makna qolbun salim adalah Hati yang bersih/selamat dari kesyirikan. Dan jika penulis menggabungkan makna qolbun salim menurut berbagai pendapat dari hasil penelitian, bahwa qolbun salim adalah hati yang bersih/selamat dari akidah/keyakinan yang rusak, seperti syirik dengan berbagai bentuknya. ibadahnya, kemauannya, kecintaannya, ketawakkalanya, rasa takut, harapannya, dan amal perbuatannya semuannya ikhlas karena Allah SWT. Ia adalah hati yang bersih dari penyakit kekufuran dan kemunafikan dan di dalamnya tidak ada dendam, benci, dan dengki ia juga selamat dari kecondongan terhadap syahwat dunia dan segala kenikmatannya. Serta ia adalah hati yang tidak berani berbuat dosa dan durhaka kepada Allah SWT dan senantiasa menjaga hukum Allah, cinta kepada Wali Allah dan selalu memerangi musuh Allah.

Downloads

Published

2022-02-25

How to Cite

Fatuma, F., & Arifin, A. Z. (2022). MAKNA QOLBUN SALIM DALAM AL-QUR’AN (Kajian Tahlili QS. Asy-Syu’ara Ayat 88-89 dan QS. As-Saffat Ayat 83-84 dalam Tafsir Ruh Al-Ma’ani Karya Al-Alusi). Al Muhafidz: Jurnal Ilmu Al-Qur’an Dan Tafsir, 2(1), 1-14. https://doi.org/10.57163/almuhafidz.v2i1.37